Pagi itu ibu mengajak saya berbelanja buah di pasar. di antara banyaknya penjual di sana, ibu sama sekali tidak menoleh bakan menghampiri mereka. Ibu tetap berjalan hingga tiba di penjual paling ujung. Saya bertanya pada ibu mengapa tidak mencoba membeli...
Month: December 2018
PERNIKAHAN YANG TIDAK BAHAGIA

Impian setiap pasangan yang baru saja melangsukan pernikahan adalah agar keluarganya mendapatkan kebahagiaan. Namun tidak semua pasangan mendapatkan buah pernikahan yang membahagiakan bahkan ada beberapa di antara mereka yang memilih untuk bercerai. Pernikahan yang tidak bahagia bukan disebabkan orang lain...
PERBUATAN SAJA TIDAK CUKUP

Untuk bisa menarik perhatian orang lain, biasanya manusia akan melakukan perbuatan baik kepada orang-orang yang ada di sekitarnya. Tidak sedikit orang yang melakukan hal demikian hanya untuk meraih simpati. Perbuatan baik yang dilakukan dengan tidak tulus itu merupakan hal yang...
TITIK-TITIK DOSA

Keluarga kami baru saja menempati rumah baru. Secara bergotong royong kami membersihan rumah baru itu. saya dan adik mendapatkan tugas untuk menyapu serta mengepel lantai. Saya lihat adik tidak beranjak dari beranda rumah dan tidak berhenti menyapu. Saya pun penasaran...
PERMEN PELANGI

Ada seorang anak kecil yang merengek kepada ibunya untuk dibelikan sebuah permen pelangi. Awalnya sang ibu tidak mau membelikannya namun anaknya tetap menangis. Akihirnya anak itu memegang permen dan mulai memakannya. Karena berjalan sambil memakan permen, anak itu tidak melihat...
BARTER DENGAN ALLAH

Pada jaman dahulu, saat belum ada mata uang maka manusia memenuhi kebutuhan mereka dengan cara barter. Barter itu artinya adalah menukar apa yang kita miliki dengan apa yang dimiliki oleh orang lain. Misalnya kita sedang membutuhkan sekilo beras dan untuk...
KATAK YANG SELAMAT

Semalam sedang turun hujan ketika saya pulang bekerja. Di jalanan menuju rumah saya terdapat banyak sawah. Di kondisi jalan yang cukup ramai dan licin, saya memilih untuk berkendara dengan pelan. Kemudian saya melihat ada seekor katak di pinggir jalan sedang...
APAKAH YESUS BERPIHAK PADAKU?

Siang tadi ada yang bercerita mengenai beban hidupnya. Ayahnya telah berselingkuh setelah tidak bertemu ibunya puluhan tahun, dan prestasi di bangku sekolahnya juga tidak mengalami peningkatan. Ia merasa bahwa dirinya tidak sepintar teman-temannya. Ada harapan di mana ia ingin mengangkat...
TIDAK PERLU TERGESA-GESA

Ibu saya adalah seorang pejahit. Saya masih ingat ketika masih kecil, ibu sering membuatkan saya banyak baju. Suatu kali saya harus menghadiri sebuah pesta ulang tahun kawan saya. Pesta itu masih dua minggu lagi namun ibu sudah sibuk dengan mesin...
MENJADI BAHAGIA ITU PILIHAN

Jika pepatah mengatakan bahwa bahagia itu adalah pilihan, maka pepetah itu benar adanya. Di saat keadaan begitu semarak, ada orang-orang yang tidak bisa menikmatinya, mereka masih saja bersedih hati. Begitu pula sebalaiknya, ada yang bisa berbahagia saat kondisi sebenarnya sangat...