Month: January 2019

Renungan

MELAWAN BULLYING

Bullying adalah suatu tindakan dimana seseorang menerima kekerasan, ancaman, paksaan, intimidasi atau dikucilkan oleh suatu kelompok atau individu di mana seseorang itu bersosialisasi. Bullying mencakup serangan fisik, emosional, verbal, dan cyber. Kebiasaan ini seringkali menyasar orang-orang yang dianggap berbeda dalam hal sifat, penampilan...