Melani Prasetya, wanita yang akrab disapa Lala ini sempat menghebohkan jagat media karena kesaksiannya tentang pernah dipinang jadi permaisuri Lucifer. Bagi orang Kristen, saat mendengar kata Lucifer, bayangannya adalah iblis yang merupakan bekas malaikat yang diusir dari surga karena ingin...
Category: Kesaksian
Hosi Kaloh, Preman yang Berujung Dianiaya, Masuk Penjara dan Bertobat

Menganiaya dan memeras orang jadi pekerjaan sehari-hari seorang Hosi Kaloh, pria asal Manado, Sulawesi Utara ini. Dia ditakuti sebagai preman terminal yang sudah digelutinya sejak usia muda. Di usia 9 tahun, anak ke-13 dari 14 bersaudara ini mengaku tidak pernah...
Kezia Christine, Mujizat Kesembuhan Seorang Pengidap Kanker Lidah
“Saya dengar vonis dokter dipikiran saya, saya takut. Saya mati gitu..” ungkap Kezia Christine, seorang penyintas kanker lidah. Untuk pertama kali dalam hidupnya, Kezia merasa begitu putus asa. Sariawan di bagian lidah yang tak kunjung sembuh rupanya jadi akar dari...
Bisnis Amigos & Papa Ron’s Pizza Merugi Akibat Wabah Covid-19, Ron Muller Kuat Sebab Tuhan

Ron Muller sudah menjalankan bisnis restoran Amigos dan Papa Ron’s Pizza selama 40 tahun. Namun baru kali ini dia mengalami bagaimana rasanya harus terdampak langsung oleh kondisi yang tak pernah terpikirkan yaitu pandemi virus corona. "Saya sudah bangun usaha Amigos...
Anne Avantie, Designer Kebaya Ternama yang Produksi APD Gratis Karena Dengar Suara Tuhan

Di tengah pandemi Covid-19 yang semakin memburuk, Anne Avantie memilih untuk menutup semua gerai toko kebayanya di seluruh Indonesia. Tapi bukan berarti dia hanya diam saja tanpa melakukan apa-apa selama masa-masa ini. Wanita yang kerap disapa Bunda Anne ini malah...
Puji Tuhan! Wanita Ini Selamat Dari Hantaman Tornado Setelah Teriakkan Nama Yesus

Kota Oklahoma, Carolina Selatan dikabarkan mengalami hantaman tornado pada Senin, 13 April 2020 pagi waktu setempat dan menewaskan sedikitnya 9 orang. Menariknya, di balik bencana ini terdapat satu cerita tentang lolosnya seorang wanita dari hantaman tornado setelah meneriakkan nama Yesus....
Maukah Kamu Menjadi Sahabatku?

Oleh: Juwita Sitorus Diabaikan itu menyakitkan. Apalagi jika kamu mengalaminya baik di rumah maupun di luar rumah sekaligus. Inilah yang aku rasakan sejak SD hingga Universitas. Entah mengapa, aku merasa orang selalu menertawakan aku dan tidak ingin berteman denganku. Masih...
Sia-Siakah Pergumulanku?

Oleh: Tabita Davinia Berdoa bagi sesuatu yang kita anggap mustahil itu memang tidak mudah. Sering kali orang lain meremehkan pergumulan itu, bahkan mereka menganggap bahwa apa yang kita doakan itu tidak akan terwujud, dan apa yang kita doakan itu sia-sia....
Di Tengah Kegelapan, Aku Melihat Terang

Oleh Jefferson, Singapura Dalam pekerjaanku sebagai konsultan lingkungan hidup, aku sering melakukan kerja lapangan di berbagai habitat. Survei lingkungan ini umumnya dilakukan di siang hari, tapi baru-baru ini aku mendapat kesempatan untuk melakukan survei di malam hari. Walaupun lingkup pekerjaan survei...
Ketika Aku Divonis Sakit Oleh Pikiranku Sendiri

Oleh Mary Anita, Surabaya Hari-hari ini media mana saja membahas COVID-19 tanpa henti, bak seorang artis yang viral mendunia. Setiap hari aku membaca berita, mencari tahu update terkini. Namun, lama-lama kebiasaan ini rupanya melemahkan iman percayaku. Awal bulan ini, aku mendapat kabar bahwa...